Reviews

0.0

User Score

0 ratings
Rate This

Descriptions:

Berkumpul di tengah tenda-tenda yang tersebar di sebuah kamp pengungsi di luar kota Rafah, Gaza
Selatan, Roya Hassuna seorang relawan, mencoba menghibur anak-anak dengan bermain alat musik
oud. Selain menghibur tujuannya juga sebagai trauma healing anak-anak Palestina.
Data Kementerian Kesehatan di wilayah yang dikelola Hamas melaporkan, bahwa ada lebih dari
19.667 orang kehilangan nyawa selama perang, dengan mayoritas korban perempuan dan anak-
anak.

#tawaftv #DewanMasjidIndonesia #BeritaIslam #TVIslam #BeritaMuslim #Beritaterkini #videoviral #BeritaViral #news

Share This

Leave your comment