Reviews

0.0

User Score

0 ratings
Rate This

Descriptions:

Della Puspita mantap memakai hijab. Melansir akun Instagram @dellapuspita00, perempuan 44 tahun menyebut menutup aurat adalah
mimpi yang menjadi nyata. Menariknya, Della Puspita berhijab bukan karena keinginan sendiri, melainkan paksaan sang suami, Arman Wosi.

Della Puspita mengaku bersyukur, Arman Wosi memaksanya untuk berhijab. Menurut aktris berdarah Malang, hal itu adalah caranya membimbing ke arah yang lebih baik. Ia juga senang, keputusannya mengubah penampilan didukung lingkungan sekitar. Della Puspita berharap bisa istikamah dalam menutup aurat.

#tawaftv #DewanMasjidIndonesia #BeritaIslam #TVIslam #BeritaMuslim #Beritaterkini #videoviral #BeritaViral #news

Share This

Leave your comment