Reviews
0.0
User Score
Rate This
Descriptions:
Seorang Delegasi Pemerintah Israel, diteriaki ‘’pembohong’’ saat berbicara di hadapan Mahkamah Internasional (ICJ) di Den Haag, Belanda, 17 Mei 2024. Melansir laman Aljazeera.com, 19 Mei 2024, momen terjadi ketika Penasihat Hukum Kementerian Luar Negeri Israel, Tamar Kaplan Tourgeman,
membela diri terkait serangan di Gaza kepada Mahkamah Internasional, atas tuntutan Afrika Selatan agar invasi darat Israel ke Rafah diakhiri.
Sebelumnya, pada 16 Mei 2024, Afrika Selatan telah meminta kepada Mahkamah Internasional untuk menghentikan serangan Israel di Kota Rafah, Gaza Selatan, Palestina.
#TawafTV #DewanMasjidIndonesia #BeritaIslam #TVIslam #BeritaMuslim #Beritaterkini #videoviral #BeritaViral #news